extra Daun Binahong |
Penyakit yang di percaya bisa di sembuhkan dengan mengkonsumsi binahong ialah:
1. Sebagai Obat habis bersalin.
Cara penyajiannya:
Daun binahong 7 lembar di masak dengan dua gelas air sampai tersisa satu gelas.
Konsumsi di waktu pagi sehabis makan,satu kali sehari.
2. Obat sehabis operasi
Cara penyajiannya:
Daun binahong di cuci sampai bersih,sebanyak 21 lebar lalu di rebus dengan 2 gelas air sampai mendidih,minum sehari sekali sehabis makan,pagi,siang,atau pun malam tidak ada aturan khusus.
3. Obat sesak nafas
Cara penyajiannya,
Rebus 5 lebar daun binahong sampai meniggalkan satu gelas air.
Konsumsinya di waktu pagi lebih baik,aturan minum sehari sekali.
4. Obat Bengkak Usus
Cara penyajiannya:
Daun binahong 5 lembar di rebus dengan dua gelas air.
Diminum pagi dan malam hari sebanyak satu gelas kecil sekali minum.
5. Obat patah tulang
Cara penyajiannya:
Rebus Daun binahong Sebanyak 20-30 lembar
Di komsumsi saat pagi hari sehabis sarapan satu kali sehari.
6. Obat Radang Ginjal
Cara penyajiannya:
Sediakan daun binahong segar sebanyak 7 lembar,rebus dengan 3 gelas air sampai tinggal segelas saja.
Konsumsi di waktu pagi hari 1 kali sehari
7. Obat Sakit Paru-paru.
Cara Penyajiannya:
Rebus Daun binahong Sebanyak 9 lebar dengan 3 gelas air sampai tinggal sisa 1 gelas.
Cara konsumsi minum ketika pagi hari sekali sehari.
8. Obat Pemulihan Stamina
Cara penyajiannya:
Rebus Daun Binahong 15 lebar,dengan 3 gelas air,sisakan 1 gelas saja
Konsumsi malam hari 1 jam sebelum tidur untuk satu kali minum per malam.
9. Obat Lemah Syahwat
Cara Penyajiannya:
Rebus 11 lebar daun binahong dengan 3 gelas air sampai tersisa 1 gelas
Baik di minum ketika pagi dan malam hari.
10. Obat Kurang Nafsu makan
Cara penyajiannya :
Ambil daun binahong sebanyak 12 lembar rebus dengan 4 gelas air sisikan 2 gelas
Di minum sebelum makan setengah gelas kecil sekali minum
11. Obat Gatal-gatal
Cara penyajiannya :
Boleh di rebus atau mengunakannya langsung ke tempat luka,dan sebaiknya jangan menutupi seluruh luka tersebut.
Itulah diantara manfaat daun binahong untuk obat masih banyak manfaat lainnya,akan kita bahas di pertemuan selanjutnya,catatan jangan mengkonsumsi melebihi daun binahong melebihi aturan di atas,karena pada dasarnya daun ini belum ada penelitian ilmiah resmi yang di bisa kita jadikan acuan konsumsi,hanya pengalaman pribadi penulis dan teman-teman di dunia maya.semoga ke depan akan ada lembaga resmi yang meneliti dan berkompoten dalam masalah manfaat daun binahong…
Salam blogger……
Tidak ada komentar:
Posting Komentar